Advertisement
Adik Marquez Enggan Loncat ke MotoGP
Advertisement
Harianjogja.com, MADRID — Pebalap Estrella Galicia 0.0 Moto3 yang juga adik dari Marc Marquez, Alex Marquez mengaku enggan untuk mencoba mengaspal di MotoGP musim depan. Alex ingin menjalani proses terlebih dahulu, yakni dengan turun di kelas Moto2.
Advertisement
“Orang-orang mengatakan saya harus ke Moto2, karena postur tubuh saya tinggi. Saya mempertimbangkannya dan akan mencobanya di Valencia untuk menambah pengalaman," ujar Alex kepada Bike Sport News.
Menurut Alex, dirinya tidak ada keinginan langsung loncat ke kelas tertinggi, MotoGP dan bersaing dengan kakaknya. Alasannya, pebalap dengan tinggi 180 sentimeter itu ingin turun di Moto2 selama dua atau tiga tahun.
"Di sana, saya bisa belajar banyak. Saya lebih suka belajar secara bertahap," terang dia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Wisata ke Meksiko Dilarang Bawa Vape, Turis Terancam Penjara 8 Tahun
Advertisement
Berita Populer
- Tas Berisi Sajam di Girisubo Gunungkidul, Polisi Lacak Jejak Pemilik
- Kraton Jogja Resmi Izinkan Lahan Sultan Ground untuk Mapolda DIY Baru
- DPRD Bantul Minta MBG Ramadan Patuh Juknis Nasional
- Isu Tunjangan Guru Madrasah Ditunda, Kemenag Bantul Tunggu Surat Resmi
- Driver Ojol Dihajar Setelah Tegur Motor Bising di Banguntapan Bantul
Advertisement
Advertisement




