Advertisement
ISC A 2016 : ISC A 2016 : Mundur Dari Persiba Dengan Alasan Jadi PNS, Pemain Ini Malah Gabung Arema

Advertisement
ISC A 2016 menjadi pembuktian bagi Oktovianus Maniani.
Harianjogja.com, MALANG — Sempat menyatakan mengundurkan diri dari Persiba Balikpapan dengan alasan mendapatkan surat menjadi PNS di daerahnya, Oktovianus Maniani ternyata berlabuh ke Arema Cronus.
Advertisement
Pemain kelahiran Jayapura 25 tahun itu resmi diperkenalkan sebagai pemain Arema, Rabu (30/8/2016) siang di kantor klub. Okto mengenakan jersey nomor 28 selama putaran kedua ISC A 2016.
Oktovianus Maniani mengakui jika dirinya baru berjodoh dengan Arema tahun ini. Padahal, manajemen Singo Edan sudah sejak lama menawarinya kontrak.
Terakhir tahun lalu, Okto sempat nyaris mengenakan jersey Arema. Sayang, tawaran manajemen Arema ditolaknya.
"Tahun kemarin saya juga sudah akan bermain di sini (Arema), empat tahun yang lalu juga demikian, tapi belum jodoh," ungkap Okto, sapaan akrabnya, dikutip dari laman Wearemania.
"Saya baru dihubungi manajemen Arema kemarin. Saya langsung mau begitu dapat tawaran ke sekian kalinya dari Arema," tegasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Penerima Bansos Terlibat Judol, Wakil Ketua MPR: Layak Diganti
Advertisement
Tren Baru Libur Sekolah ke Jogja Mengarah ke Quality Tourism
Advertisement
Berita Populer
- PLS Harus Edukatif dan Menyenangkan, Tak Boleh Ada Kekerasan dan Perpeloncoan
- Sarasehan Hari Jadi ke-194, Bupati Singgung Bantul Masuk 4 Besar Kabupaten Paling Maju Versi BRIN
- Sempat Tertahan di Taiwan, Jasad PMI Asal Paliyan Akhirnya Bisa Dipulangkan ke Gunungkidul
- TPS3R Potorono Resmi Beroperasi, Bupati Bantul: Kita Harus Selesaikan Masalah Sampah!
- Ratusan Ribu Penerima Bansos Terindikasi Terlibat Judi Online, Ini Komentar Sosiolog UGM
Advertisement
Advertisement