Advertisement
TIMNAS U-19 : Para Punggawa Mulai Alami Kejenuhan
Advertisement
Timnas U-19 Indonesia mulai menatap Piala AFF 2016.
Harianjogja.com, SLEMAN — Para pemain Timnas U-19 Indonesia mulai mengalami kejenuhan jelang kickoff Piala AFF U-19, 12 September mendatang di Hanoi.
Advertisement
Hal ini diungkapkan oleh Pelatih Timnas U-19 Indonesia, Eduard Tjong, Kamis (1/9/2016). Alhasil, pelatih asal Solo ini pun memilih untuk tidak menerapkan pola latihan keras karena dikhawatirkan akan berpengaruh terhadap psikologis pemain.
Sebagai gantinya, Edu memilih menerapkan materi latihan ringan berupa volley ball fun saja. Sedangkan sore harinya, ia lebih memilih untuk mengajak anak asuhnya refreshing dengan menonton bioskop bersama-sama.
"Pola ini harus saya biasakan. Karena nanti ketika di Vietnam, pola latihan kami ya seperti ini. Setelah pertandingan, mereka akan recovery selama sehari," kata Edu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Segel Merah di Kamera Ponsel Netanyahu Ungkap Ketatnya Keamanan Israel
Advertisement
Wisata ke Meksiko Dilarang Bawa Vape, Turis Terancam Penjara 8 Tahun
Advertisement
Berita Populer
- Beringharjo Tetap Terkendali di Tengah Krisis Sampah Pasar Jogja
- Dispar Sleman Tunda Fasilitas Pilah Sampah di Kaliurang, Ini Alasannya
- Baciro Tekan Timbunan Sampah lewat Bank Sampah Berbasis Warga
- Investasi Gunungkidul Tembus Rp851 Miliar Tersebar di 8 Ribu Proyek
- Misteri Kematian Mantan Pengurus Pordasi di Gumuk Pasir Bantul
Advertisement
Advertisement



