Advertisement
Madura United Pimpin Klasemen Sementara Pekan Pertama Liga 1

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Semua pertandingan Liga 1 2022/2023 pekan pertama telah selesai digelar. Madura United sejauh ini memimpin klasemen sementara usai menggunduli Barito Putera dengan skor 8-0, Sabtu (23/7/2022).
Pada posisi kedua ada Borneo FC yang meraih kemenangan 3-0 dari Arema FC, Minggu (24/7/2022). Sedangkan Persita Tangerang berada di posisi ketiga setelah menang 2-0 atas Persik Kediri, Senin (25/7/2022).
Advertisement
Berikut Klasemen Liga 1 2022/23 Pekan Pertama
Madura United - 3 Poin, 8 Gol
Borneo FC - 3 Poin, 3 Gol
Persita - 3 Poin, 2 Gol
Dewa United - 3 Poin, 3 Gol, 2 Kebobolan
PSM - 3 Poin, 2 Gol, 1 Kebobolan
Bali United - 3 Poin, 1 Gol
Persikabo - 3 Poin, 1 Gol
Bhayangkara FC - 1 Poin, 2 Gol, 2 Kebobolan
Persib - 1 Poin, 2 Gol, 2 Kebobolan
PSIS Semarang - 1 Poin, 1 Gol, 1 Kebobolan
Rans - 1 Poin, 1 Gol, 1 Kebobolan
Persis - 0 Poin, 2 Gol, 3 Kebobolan
PSS - 0 Poin, 1 Gol, 2 Kebobolan
Persija - 0 Poin, 1 Kebobolan
Persebaya - 0 Poin, 1 Kebobolan
Persik - 0 Poin, 2 Kebobolan
Arema FC - 0 Poin, 3 Kebobolan
Barito Putera - 0 Poin, 8 Kebobolan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Bahas Isu Jual-Beli Pulau Bersama Komisi II DPR RI, Menteri ATR/Kepala BPN Tegaskan Tanah di Indonesia Tidak Bisa Dimiliki Asing
Advertisement

Kampung Wisata Bisa Jadi Referensi Kunjungan Saat Liburan Sekolah
Advertisement
Berita Populer
- Sambut Positif Putusan MK Terkait Pemisahan Pemilu Nasional dan Lokal, KPU DIY: Kurangi Beban Teknis
- Kelurahan Kadipaten Jogja Gencarkan Penggunaan Biopori Demi Kurangi Sampah Organik
- Pelajar Jogja Isi Liburan Sekolah dengan Lestarikan Budaya Jawa, Belajar Geguritan hingga Aksara Jawa
- Puluhan Warga Gunungkidul Ingin Bekerja di Luar Negeri, Taiwan Jadi Tujuan Favorit
- 22 Orang Tersengat Ubur-Ubur di Pantai Selatan, Wisatawan Diminta Waspada
Advertisement
Advertisement