Advertisement
Piala AFF 2022 : Dua Pemain Pilar Thailand Dipastikan Absen

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Timnas Thailand dipastikan kehilangan dua pemain pilar mereka, Chanathip Songkrasin dan Thanawat Suengchitthawon pada Piala AFF 2022, Desember mendatang.
Chanathip Songkrasin absen karena membutuhkan waktu istirahat untuk menjaga kondisi fisiknya. Sedangkan Thanawat Suengchitthawon absen karena mengalami cedera ligamen lutut. Bahkan, pemain yang membela Leicester City U-23 itu, Kamis (18/8/2022) telah menjalani operasi untuk memulihkan kondisi ligamen lututnya.
Advertisement
“Operasi kemarin berjalan sukses. Terima kasih kepada seluruh staf medis. Fokus pada pemulihan dan (berusaha) kembali ke lapangan secepat mungkin. Terima kasih juga untuk semua pesan dari kalian (para fan),” ujar Thanawat Suengchitthawon melalui akun instagramnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Banjir di Kawasan Puncak Bogor, Satu Orang Meninggal Dunia dan 2 Masih Hilang
Advertisement

Jalur Hiking Merapi di Argobelah Klaten Kian Beragam dengan Panorama Menarik
Advertisement
Berita Populer
- Perizinan Penambangan di DIY Dibatasi Sebulan, Penggunaan Alat Disesuaikan dengan Lokasi Tambang
- Cek! Jadwal Bus Sinar Jaya dari Malioboro Jogja ke Pantai Parangtritis Bantul dan Pantai Baron Gunungkidul
- Pekerja di DIY Dukung SE Larangan Penahanan Ijazah, Ini Alasannya
- Tegas! UGM Tolak Peserta Masuk Ujian Mandiri yang Tak Sesuai Aturan
- Sanksi Yustisi Kawasan Tanpa Rokok di Malioboro Tak Perlu Terburu-buru
Advertisement
Advertisement