Bali United Waspadai Kekuatan dari Persebaya

Advertisement
Harianjogja.com, GIANYAR — Pelatih Bali United, Stefano Cugurra menyatakan timnya terus mewaspadai kekuatan dari Persebaya, jelang bentrok kedua kesebelasan pada pekan ke-8 Liga 1 2022/2023, Jumat (2/9/2022) di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.
“Persebaya musim ini kehilangan beberapa pemain bagus. Tapi pada kompetisi saat ini, mereka juga berhasil datangkan beberapa pemain bagus yang mesti diwaspadai,” kata Teco dikutip dari laman resmi klub, Selasa (30/8/2022).
Sementara dari catatan pertemuan antara kedua kesebelasan, Bali United pada kompetisi Liga 1 2021/2022, baik di kandang Persebaya maupun kandang Bali United sama-sama menelan kekalahan. Saat itu, Ilija Spasojevic tunduk dengan skor 1-3 dan 0-3 dari Persebaya.
Bali United saat ini menempati peringkat ke-4 klasemen sementara dengan 15 poin. Sedangkan Persebaya berada di peringkat ke-8 dengan 10 poin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement

Ingin Buka Puasa di Hotel? Ini 3 Rekomendasi Tempat di Jogja
Advertisement
Berita Populer
- Polisi Tangkap Dua Pencuri Mobil di Sebuah Hotel di Kawasan Condongcatur
- Update Merapi: Kubah Lava Aktif dan Bersuhu 230 Derajat Celsius, Suplai Magma Masih Berlangsung
- Satpol PP DIY Segel Kafe Pakai Tanah Kas Desa Tanpa Izin di Sleman
- 40% Saluran Irigasi di Bantul Belum Dibangket
- Selama Ramadan, Jam Pelajaran Siswa di Bantul Dikurangi 10 Menit
Advertisement