Korea Open 2023: Praveen/Melati Terhenti di 16 Besar
Advertisement
Harianjogja.com, YEOSU—Langkah ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti harus terhenti di babak 16 besar Korea Open 2023.
BACA JUGA: Korea Open 2023: Tiga Ganda Putra Bertarung di Babak Pertama Hari Ini
Advertisement
Praveen/Melati gagal melaju ke babak 8 besar setelah kalah dari Zheng Siwei/Huang Yaqiong dengan skor 16-21, 17-21, Kamis (20/7/2023) pagi.
Sejak awal gim pertama, Zheng/Huang terus memimpin perolehan angka atas ganda Indonesia tersebut. Zheng/Huang unggul 7-4 dan berlanjut menjadi 11-7 di interval. Usai interval, Praveen/Melati berusaha bangkit, sayang usaha itu gagal setelah Zheng/Huang menutup gim pertama dengan 16-21.
Memasuki gim kedua, skor ketat kembali terjadi di awal laga. Praveen/Melati sempat memimpin 5-4, sebelum akhirnya ditekuk Zheng/Huang dengan skor 17-21.
Jadwal Korea Open 2023, Kamis (20/7/2023)
Lapangan 1
Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja vs Seo Seung Jae/Chae Yu Jung - match 1
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Lu Ching Yao/Yang Po Han - match 8
Putri Kusuma Wardani vs An Se Young - match 9
Pramudya Kusumawardana/Yeremia E. Y. Y. Rambitan vs Takuro Hoki/Yugo Kobayashi - match 10
Lapangan 2
Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong - match 1
Gregoria Mariska Tunjung vs Sim Yu Jin - match 10
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Profil dan Harta Kekayaan Setyo Budiyanto, Jenderal Polisi yang Jadi Ketua KPK Periode 2024-2029
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Tok! Eks Dirut PT Tarumartani Divonis 8 Tahun Penjara atas Dugaan Korupsi Rp8,7 Miliar
- 500 Kiai dan Nyai Sebut Harda-Danang sebagai Pilihan Tepat untuk Sleman Baru
- Beranda Migran Nilai Pemindahan Penahanan Mary Jane ke Filipina Langkah Maju untuk Keadilan
- Kampanye Akbar di Pilkada Sleman, Paslon Boleh Berikan Hadiah Barang Maksimal Senilai Rp1 Juta
- Kunjungan Presiden Prabowo Subianto ke Inggris Diharap Jadi Pembuka Pengembalian Aset HB II
Advertisement
Advertisement