Advertisement
PRANCIS TERBUKA : Menang Mudah Atas Pella, Djokovic Melaju
Advertisement
http://www.harianjogja.com/baca/2013/05/30/prancis-terbuka-menang-mudah-atas-pella-djokovic-melaju-411643/novak-djokovic-3" rel="attachment wp-att-411644">http://images.harianjogja.com/2013/05/novak-djokovic2-150x150.jpg" alt="" width="150" height="150" />
PARIS-Novak Djokovic menang mudah 6-2, 6-0, 6-2 atas petenis Argentina Guido Pella di putaran kedua Prancis Terbuka, Kamis (30/5/2013).
Advertisement
Petenis peringkat satu dunia itu mengeluarkan senjata-senjata terkuatnya dan menekan lawannya ke garis belakang dengan pukulan-pukulannya pada pertandingan yang hanya berlangsung satu jam 26 menit, setelah tertunda oleh hujan dan kembali tertunda ketika hujan kembali membasahi lapangan.
Setelah kedua petenis bertukar pukulan di awal pertandingan, Djokovic memenangi 11 game berturut-turut, untuk meraih set pertama dan kedua.
Para penonton bertepuk tangan saat Pella, yang menduduki peringkat 101 dunia, memenangi game di kedua pada set ketiga, namun tidak banyak yang dapat dilakukannya saat petenis Serbia segera mengakhiri pertandingan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Besok, KPK Umumkan Status Tersangka dalam Kasus OTT Gubernur Riau
Advertisement
Wisata DEB Balkondes Karangrejo Borobudur Ditawarkan ke Eropa
Advertisement
Berita Populer
Advertisement
Advertisement



