Advertisement
MASA DEPAN TIMNAS : Belum Digaji Tujuh Bulan, Pelatih Timnas Zimbabwe Mundur

Advertisement
Harianjogja.com, CAPETOWN-Pelatih tim nasional Zimbabwe Ian Gorowa menyatakan mundur menangani tim setelah tidak dibayar upahnya selama tujuh bulan, Rabu (6/8/2014).
Sebelum menyatakan mundur, Gorowa sempat dikabarkan akan dipecat oleh Asosiasi Sepakbola Zimbabwe (Zifa) dalam beberapa hari ke depan. Ia dianggap gagal membawa Os Mambas lolos dalam kualifikasi Piala Afrika 2015 mendatang.
Advertisement
Surat kabar Zimbabwe, Herald mengabarkan salah satu alasan Gorowa mengundurkan diri dikarenakan belum mendapatkan upah selama tujuh bulan terakhir. Selain upah, Zifa juga belum membayar bonus setelah dirinya berhasil membawa Timnas Zimbabwe ke babak semifinal Kejuaraan Nasional Afrika di Afrika Selatan awal tahun ini.
(JIBI/Reuters)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Cegah Kecelakaan, Pemkab Bagikan Traffic Cone untuk 72 Sekolah di Sleman
Advertisement

Cari Tempat Seru untuk Berkemah? Ini Rekomendasi Spot Camping di Gunungkidul
Advertisement
Berita Populer
- Ribuan Milenial dan Gen-Z Jogja Berkumpul Beri Dukungan Prabowo Gibran
- Cuaca DIY 11 Desember 2023: Sleman dan Gunungkidul Berpotensi Hujan di Sore hingga Malam Hari
- Pengalaman Menginap yang Berkesan di THE 101 Yogyakarta Tugu
- Ada Pemeliharaan Jaringan, Sejumlah Wilayah di Sleman Hari Ini Mati Lampu
- Jadwal KRL Jogja Solo 11 Desember 2023, dari Stasiun Tugu hingga Klaten
Advertisement
Advertisement