Advertisement
Ruud van Nistelrooy Jadi Pelatih PSV Eindhoven
Ruud van Nistelrooy / PSV.nl
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — PSV Eindhoven resmi mengumumkan Ruud van Nistelrooy sebagai pelatih musim depan. Mantan penyerang Manchester United itu menggantikan Roger Schmidt, yang kontraknya berakhir.
"Menjadi pelatih utama PSV selalu menjadi mimpi. Saya bekerja dengan intens bersama manajer PSV, Toon Gerbrands selama beberapa musim terakhir,” kata Ruud van Nistelrooy dalam laman resmi klub.
Advertisement
"Saya sebenarnya membutuhkan satu musim lagi untuk mengumpulkan pengalaman. Tetapi, terkadang keadaan tidak berjalan sesuai rencana dan tak bisa dihindari. Ini adalah momen yang tepat untuk naik tingkat," beber van Nistelrooy.
PSV bukanlah tim yang asing bagi Ruud van Nistelrooy. Sebab, dirinya pernah membela PSV dari 1998 hingga 2001. Setelah pensiun sebagai pemain, Van Nistelrooy menjadi pelatih PSV U-19 (2018-2021).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Kebijakan Luar Negeri Trump Mengeras, Targetkan Greenland-Iran
Advertisement
Jadi Primadona, Umbul Pelem Klaten Raup Omzet Miliaran Sepanjang 2025
Advertisement
Berita Populer
- Mulai 2026, Gaji Guru PPPK Bantul Minimal Setara UMK
- Investor Celosia Bidik Pantai Baron untuk Wisata Taman Bunga
- Lurah Sampang Dipecat, Pemkab Gunungkidul: Tak Ada Pemilihan Pengganti
- Korsleting dan Elpiji Picu Kebakaran di Jogja
- Kebakaran Rumah di Kasihan Bantul, Kerugian Ditaksir Capai Rp100 Juta
Advertisement
Advertisement



