Advertisement
Barito Putera Pecat Dejan Antonic
Advertisement
Harianjogja.com, BANJARMASIN - Kabar mengejutkan datang dari PS Barito Putera jelang persiapan menuju pekan ke tujuh liga satu indonesia. Tim berjuluk Laskar Antasari ini mengakhiri kerja sama dengan pelatih kepala mereka Dejan Antonic.
Advertisement
Berakhirnya kerjasama ini, diketahui tidak lepas dari menurunnya penampilan laskar antasari di lima laga awal pada kompetisi musim ini. Riski pora dan kawan-kawan hanya meraih satu kemenangan dan menelan empat kekalahan.
Manajer PS Barito Putera, Ikhsan Kamil menjelaskan, berakhirnya kerja sama antara timnya dengan Dejan merupakan kesepakatan dari kedua belah pihak, lantaran persoalan prestasi.
“Keputusan itu adalah hasil kesepakatan kita bersama dan coach dejan, tidak ada permasalahan apapun, termasuk dengan pemain," ucap Ikhsan, dikutip dari laman instagram resmi klub yang dilihat Jumat (26/8/2022).
Menurut Iksan, perpisahan tersebut merupakan hal biasa dalam sebuah klub sepak bola.
"Pilihan mengakhiri kerja sama itu pasti soal prestasi, kita tahu posisi Barito saat ini di dasar klasemen," bebernya.
"Kita doakan coach dejan selalu sukses dalam karir dan kita menganggap Coach Dejan sebagai keluarga besar PS Barito Putera," tambah Ikhsan.
PS Barito Putera saat ini ada di peringkat ke-16 klasemen sementara dengan 3 poin, dari lima kali pertandingan, sekali menang dan 4 kali kalah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
- Warga Keprabon Sambat Minta Dibuatkan Polisi Tidur, Ini Respons Wali Kota Solo
- JPU Ajukan Banding atas Vonis Pesilat Aniaya Remaja Boyolali hingga Meninggal
- Hari Terakhir Pendaftaran CPNS Klaten, 4 Formasi Masih Sepi Peminat
- Di Akhir Masa Jabatan Presiden Jokowi Tak di IKN Sepenuhnya, Muter ke Daerah
Berita Pilihan
Advertisement
DPR RI Tolak 12 Calon Hakim Agung yang Diajukan Komisi Yudisial, Berikut Daftarnya
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Cacar Monyet Belum Ditemukan di Bantul, Dinkes: Tetap Waspada
- Dinas Dikpora Kota Jogja Maksimalkan Penjaringan Bakat Seni dan Olahraga Siswa
- KPU Akan Tetapkan dan Undi Nomor Urut Paslon Cawalkot Jogja 2024 Dalam Waktu Dekat
- KPU Bantul Umumkan Hasil Penelitian Persyaratan Administrasi Bakal Paslon Pilkada Bantul
- Warga Bong Suwung Jogja Kirim Surat ke Presiden Jokowi, Minta Keadilan Terkait Penggusuran
Advertisement
Advertisement