Advertisement
Curhatan Cristiano Ronaldo Usai Dicadangkan Saat Portugal Melawan Swiss
Portugal vs Ghana - FIFA
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Cristiano Ronaldo akhirnya menyampaikan pesan melalui media sosialnya usai dicadangkan saat Portugal mengalahkan Swiss pada babak 16 besar Piala Dunia 2022.
BACA JUGA: Tanpa Ronaldo, Portugal Berpesta ke gawang Swiss
Advertisement
Ronaldo tidak sepenuhnya menjadi pemain cadangan, sebab, Ronaldo dimainkan pada menit ke-74 saat menggantikan Joao Felix.
"Hari yang luar biasa untuk Portugal, dengan hasi yang bersejarah dalam kompetisi besar di dunia sepak bola. Penampilan berkelas dan tim yang dipenuhi pemain bertalenta dan muda," tulis Ronaldo melalui akun instagramnya.
"Selamat kepada tim nasional kita. Impian itu tetap hidup! Sampai akhir! Ayo Portugal!" lanjut Ronaldo.
Portugal selanjutnya akan menghadapi Maroko pada babak perempat final, 10 Desember 2022.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Empat Orang Tewas akibat Longsor Lokasi Proyek di Jatinangor
Advertisement
Favorit Nataru, KA Joglosemarkerto Angkut Puluhan Ribu Penumpang
Advertisement
Berita Populer
- Polresta Sleman Selidiki Keributan Driver Ojol dan Jukir di Depok
- Pinus Pengger Dlingo Dilengkapi Glamping, Dorong Wisata Berkelanjutan
- Dituduh Curi Topi, Driver Ojol di Bantul Diduga Dianiaya Penghuni Kos
- Awal 2026, Bupati Gunungkidul Rotasi 110 Pejabat, Ini Daftarnya
- Terapkan iPubers, Petani Bisa Tebus Pupuk Subsidi Sejak 1 Januari 2026
Advertisement
Advertisement



