Indonesia Masters 2023: Hari Ini, Ada 9 Wakil Indonesia di Babak 8 Besar

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Sebanyak 9 wakil Indonesia lolos ke babak 8 besar Indonesia Masters 2023, di Istora Senayan, Jakarta. Mereka yang lolos, hari ini akan berebut tiket ke babak semifinal.
BACA JUGA: Viktor Axelsen Mundur dari Indonesia Masters 2023
Berikut jadwal wakil Indonesia di babak 8 besar Indonesia Masters 2023, Jumat (27/1/2023):
1. Jonatan Christie Vs Lakshya (India).
2. Gregoria Mariska Tunjung Vs Han Yue (China).
3. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto Vs Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi (China).
4. Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana Vs Takuro Hoki/Yugo Kobayashi (Jepang).
5. Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti Vs Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai (Thailand).
6. Chico Aura Dwi Wardoyo Vs Brian Yang (Kanada).
7. Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja Vs Yuki Kaneko/Misaki Matsutomo (Jepang).
8. Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin Vs Keiichiro Matsui/Yoshinori Tekeuchi (Jepang).
9. Jafar Hidayatullah/Aisyah Salsabila Putri Pranata Vs Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping (China).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

MA Tolak Kasasi Gugatan Hak Cipta Tabungan Emas Pegadaian Senilai Rp322 Miliar
Advertisement

Ini 10 Negara dengan Durasi Puasa Terpanjang di Dunia pada 2023
Advertisement
Berita Populer
- UMY Bagikan Ribuan Takjil Setiap Hari, Ada 3.500 Paket Dibagi secara Drive Thru
- Terlalu Sempit, Jalur Evakuasi Turgo Dilebarkan Jadi 6 Meter
- Diklaim Langgar Aturan, PKL Jembatan Kretek 2 Belum Juga Ditindak
- Dinilai Sering Bertindak Bias, Polisi Diminta Tegas pada Kelompok Intoleran
- Gandeng Mahasiswa dan UMKM, UIN Sunan Kalijaga Gelar Pasar Ramadan
Advertisement