Advertisement
Piala Asia U-20 2023: Vietnam Tersingkir, Iran dan Australia Wakil Grup B
Timnas Vietnam U-19 di Stadion Madya, Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (29/6 - 2022) / VVF
Advertisement
Harianjogja.com, FERGANA—Timnas Vietnam U-20 tersingkir dari Piala Asia U-20 2023. The Golden Star Warriors-julukan Vietnam U-20 gagal melaju ke babak 8 besar Piala Asia U-20 2023 setelah dikalahkan Iran U-20 dengan skor 3-1 di Stadion Istiqlol, Selasa (7/3/2023).
Advertisement
Atas hasil ini Iran pun lolos ke babak delapan besar dengan status juara Grup B. Sementara posisi runner Grup B ditempati Australia U-20. Pada laga terakhir, Australia U-20 menang besar 9-1 atas Qatar U-20.
BACA JUGA: Piala Asia U-20 2023: Indonesia di Grup A, Vietnam di Grup B
Ketiga gol Iran U-20 masing-masing dicetak Hazbavi (36'), Saharkhizan (75'), dan Hosseinnezhad (90+4'). Sementara Vietnam hanya mampu memperkecil kedudukan pada menit 56 melalui aksi Khuat Văn Khang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
4 Kasus Teror Hiu dalam 48 Jam di Australia, Warga Diminta Jauhi Laut
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
Advertisement
Advertisement



