BAC 2023: Ginting Melaju, Chico Tertahan
Advertisement
Harianjogja.com, DUBAI—Nasib berbeda dialami oleh tunggal putra Indonesia di Badminton Asia Championships (BAC) 2023.
BACA JUGA: Tiga Ganda Putra Melaju ke Babak Kedua
Advertisement
Anthony Sinisuka Ginting berhasil melaju ke perempat final BAC 2023 usai menang dua set langsung 21-17 dan 21-18 atas Kenta Nishimoto di babak 16 besar.
Sedangkan Chico Aura Dwi Wardoyo gagal melau ke perempat final usai ditekuk wakil India Prannoy H dengan 16-21, 21-5 dan 18-21.
Sementara itu, satu wakil dari nomor tunggal putri adalah Gregoria Mariska Tunjung lolos ke babak 8 besar usai menang atas rekan senegaranya, Komang Ayu Cahya Dewi.
Jorji (sapaan Gregoria Mariska) mengalahkan Komang Ayu pada babak tersebut lewat laga sengit. Skor akhir duel itu 15-21, 21-13, dan 21-18.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Masa Tenang Pilkada 2024, Satpol PP Jogja Bidik 5.000 APK di Semua Wilayah
- InDrive Dorong Perubahan Sosial lewat Festival Film Alternativa
- Pelaku Praktik Politik Uang Bakal Ditindak Tegas Polres Kulonprogo, Ini Hukumannya
- 3 Alasan Relawan Bolone Mase Mendukung Penuh Kustini - Sukamto di Pilkada Sleman
- KPU Bantul Petakan TPS Rawan Bencana Hidrometeorologi, Ini Lokasinya
Advertisement
Advertisement