Advertisement
SEA Games 2023: Sore Ini Ada Indonesia vs Timor Leste
Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023. - PSSI
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—SEA Games 2023 cabang sepak bola hari ini akan mempertemukan Timnas Indonesia U-22 vs Timor Leste di Grup A, pukul 16.00 WIB.
BACA JUGA: Prediksi dan Perkiraan Pemain Indonesia vs Timor Leste
Advertisement
Sedangkan pertandingan kedua hari ini akan mempertemukan tuan rumah Kamboja vs Myanmar pada pukul 19.00 WIB.
Saat ini Timnas Indonesia saat ini ada di posisi puncak klasemen dengan nilai enam poin. Indonesia unggul dua angka atas Kamboja yang ada di posisi kedua. Sedangkan Timor Leste berada di peringkat ketiga dengan tiga poin, sama halnya dengan Myanmar di posisi keempat.
Pelatih Timnas Indonesia U-22 Indra Sjafri ingin performa Indonesia terus meningkat.
"Kami masih ada sejumlah kesalahan di grup taktikal, termasuk individual dalam memutuskan apa dan kapan yang terbaik untuk dilakukan. Tentu itu akan kami perbaiki di laga melawan Timor Leste," kata Indra Sjafri.
"Yang jelas kami berkeinginan kualitas tim U-22 Indonesia dari pertandingan ke pertandingan, kalau bisa lebih baik," tambah Indra Sjafri.
Jadwal Sepak Bola SEA Games Hari Minggu (7/5/2023)
Indonesia vs Timor Leste 16.00
Myanmar vs Kamboja 19.00
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Wisata DEB Balkondes Karangrejo Borobudur Ditawarkan ke Eropa
Advertisement
Berita Populer
- Influenza Tipe A Muncul di Jogja, Dinkes Imbau Masyarakat Waspada
- Jelang Libur Natal-Tahun Baru, Reservasi Hotel di DIY Mulai Meningkat
- Stok Aman, Disperindag Sleman Pastikan Isi LPG Sesuai Takaran
- Pengendara di Kulonprogo Tewas Tabrak Pohon Usai Senggolan
- DPRD Bantul Dorong Pemkab Kreatif Hadapi Efisiensi 2026
Advertisement
Advertisement




