Advertisement
Napoli vs Empoli: Prediksi Skor, Head to Head, Susunan Pemain dan Link Live Streaming

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Pertandingan Liga Italia antara Napoli vs Empoli akan digelar di Stadion Diego Armando Maradona, Selasa (15/4/2025) dini hari.
Napoli jelas diunggulkan dalam laga ini. Karena peringkat statistik klasemen sementara Liga Italia terpaut jauh. Napoli saat ini berada di peringkat kedua, sedangkan Empoli sedang berusaha keras keluar dari zona degradasi.
Advertisement
Dalam 5 laga terakhir di Liga Italia, dengan rincian 2 kali menang dan 3 kali imbang. Pada laga terakhir pekan lalu, Il Partenopei mesti berbagi angka setelah ditahan imbang Bologna dengan skor 1-1. Napoli mesti kembali ke jalur kemenangan untuk memangkas jarak dengan Inter Milan yang kini terbentang 6 poin.
BACA JUGA: Napoli Dikabarkan Akan Boyong Kiper Torino Vanja Milinkovic-Savic
Adapun Empoli, terakhir ditahan imbang Cagliari dengan skor 0-0. Sebelum itu mereka takluk 0-3 saat menjamu Bologna. Tim ini masih berada di zona degradasi dengan 24 poin dari 31 laga dan menempati posisi ke-18. Pada pertemuan pertama musim ini Napoli menang dengan skor tipis 1-0 di markas Empoli, 20 Oktober 2024. Dalam 3 bentrokan terakhir antara Napoli dan Empoli, skor akhir selalu konsisten 1-0.
Prediksi Susunan Pemain Napoli vs Empoli
Napoli: Alex Meret; Pasquale Mazzocchi, Rafa Marin, Juan Jesus, Leonardo Spinazzola; Stanislav Lobotka, Scott McTominay, Phillip Billing; Matteo Politano, Romelu Lukaku, David Neres.
Pelatih: Antonio Conte
Empoli: David Vazsquez; Mattia Viti, Luca Marianucci, Saba Sazonov; Giuseppe Pezella, Alberto Grassi, Liam Henderson, Mattia de Sciglio; Sebastiano Esposito, Ola Solbakken, Lorenzo Colombo.
Pelatih: Roberto D'Aversa
Head to Head Napoli vs Empoli
9 Nopember 2022: Napoli 2-0 Empoli
26 Februari 2023: Empoli 0-2 Napoli
12 Nopember 2023: Napoli 0-1 Empoli
20 April 2024: Empoli 1-0 Napoli
20 Oktober 2024: Empoli 0-1 Napoli
Prediksi Skor Napoli vs Empoli
Napoli vs Empoli: 2-0
Napoli vs Empoli : 4-1
Link Live Streaming
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal KRL Jogja Solo Hari Ini, Selasa 15 April 2025, Berangkat dari Stasiun Lempuyangan hingga Purwosari
- Jadwal Terbaru KRL Solo Jogja Hari Ini, Selasa 15 April 2025, Berangkat dari Stasiun Jebres Solo hingga Tugu Jogja
- Jadwal KA Prameks Hari Ini, Selasa 15 April 2025, dari Stasiun Tugu Jogja hingga Kutoarjo Purworejo
- Jadwal Layanan Perpanjangan SIM di Bantul, Selasa 15 April 2025
- Jadwal KA Bandara Jogja Terbaru Hari Ini, Selasa 15 April 2025, Naik dari Stasiun Tugu Jogja hingga YIA
Advertisement