Advertisement
Babak Pertama, PSM Makassar Tahan Persija Jakarta Tanpa Gol

Advertisement
Harianjogja.com, PAREPARE — PSM Makassar sementara ditahan imbang tanpa gol oleh tamunya Persija Jakarta pada babak pertama laga lanjutan Liga 1 2022/2023 di Stadion Gelora BJ Habibie, Jumat (5/8/2022) sore.
Advertisement
Sejak awal babak pertama, PSM menekan dan mengendalikan permainan atas Persija. Namun, sejumlah usaha yang dilakukan belum berbuah gol.
Sementara usaha Persija menekan balik PSM juga masih belum maksimal. Sebab, pertahanan PSM masih cukup kokoh menghalau serangan Riko Simanjuntak dan kawan-kawan.
Menjelang akhir babak kedua, PSM kembali mengurung pertahanan Persija. Namun, lagi-lagi peluang yang ada belum mampu dikonversikan menjadi gol. Skor 0-0 bertahan hingga turun minum.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Gunung Dukono Erupsi Lagi, Tinggi Kolom Letusan Tercatat 1,1 Km
Advertisement

Kampung Wisata Bisa Jadi Referensi Kunjungan Saat Liburan Sekolah
Advertisement
Berita Populer
- Petani di Bantul Kesulitan Produksi Garam, Ini Penyebabnya
- Keputusan MK 135 Belum Jadi Solusi Persoalan Demokrasi Elektoral
- Sempat Alami Darurat Sampah, Kampung Suryoputran Jogja Sukses Olah Sampah Nyaris 1 Ton Per Bulan
- Ubah Sampah Menjadi Energi Alternatif, Solusi Bangun Indonesia dan dan Got Bag Indonesia Bersihkan Sampah Plastik di Pantai Teluk Awur Jepara
- Bamuskal hingga Panewu Akan Dilibatkan Tahapan Pengangkatan dan Pemberhentian Lurah di Bantul
Advertisement
Advertisement