Ansan Greeners FC Lepas Asnawi Mangkualam ke Jeonnam Dragons

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Klub sepak bola asal Korea Selatan, Ansan Greeners FC resmi melepas pemain abroad Indonesia, Asnawi Mangkualam ke ke Jeonnam Dragons.
BACA JUGA: Kisah Asnawi Mangkualam, Masuk Klub Korsel Hingga Jadi Pemain Termahal
“Semoga beruntung. Asnawi pindah ke Jeonnam Dragons. Kami ingin berterima kasih kepada Asnawi karena adaptasi yang cepat di Liga Korea dalam dua tahun ini. Dia telah membuat fans sepak bola Korea dan Ansan Greeners terkesan,” tulis akun instagram resmi Ansan Greeners FC @ansan_greeners_fc, Jumat (27/1/2023).
“Terima kasih atas semangat dan dedikasi Anda kepada Ansan Greeners. Kami akan mendukung masa depan Asnawi,” sambung akun tersebut.
Usai memperkuat PSM Makassar, Asnawi Mangkualam bergabung dengan Ansan Greeners FC pada Februari 2021. Bersama Ansan Greeners FC, bek kanan Timnas Indonesia ini mencatatkan 42 penampilan dengan koleksi dua gol dan tiga assist bersama Ansan Greeners FC.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Aturan THR 2023 Diumumkan Hari Ini, Batas Pencairan H-7 Lebaran
Advertisement

Deretan Negara di Eropa yang Bisa Dikunjungi Bagi Pelancong Berduit Cekak
Advertisement
Berita Populer
- Klitih Terjadi Lagi, Pelaku Bacok Pengendara Motor di Jalan Damai Sleman
- Toko Onderdil di Wonokromo Pleret Dibobol Maling, Pelaku Ternyata Tetangga Sendiri
- Pastikan Kualitas Air Jogja Aman, Dinkes Tes Air Fasilitas Umum
- Tak Hanya Braholo, Ada 8 Luweng di Tepus Jadi Tempat Kegiatan Mapala
- Jogja Trending Topic Gegara Klitih, Ini Respons Penjabat Wali Kota
Advertisement