Rekap dan Jadwal All England 2023: Ginting dan Gregoria Melaju, Fajar/Rian Hari Ini Bertarung

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Sebanyak empat wakil Indonesia berhasil lolos dari babak pertama All England 2023, Selasa (14/3/2023) malam.
BACA JUGA: Sore Ini, 6 Wakil Indonesia Memulai Perjuangan di All England 2023
Keempat wakil tersebut adalah Anthony Ginting, Gregoria Mariska, Bagas Maulana/Shohibul Fikri dan Rehan Naufal/Lisa Ayu.
Sementara Shesar Hiren Rhustavito dan Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas tak bisa berbuat banyak saat sama-sama menghadapi wakil Malaysia pada babak pertama.
Sedangkan pada Rabu (15/3/2023), ada sebanyak 10 wakil Indonesia yang akan tampil. Adapun sepuluh wakil Indonesia tersebut mulai dari Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, ada juga Chico Aura Dwi Wardoyo dan Jonatan Christie di tunggal putra.
Jadwal Pertandingan Wakil Indonesia di All England 2023, Rabu (15/3/2023):
Court 1
17.50 WIB: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto [1] vs Kang Min Hyuk/Seo Seung Jae (Match 2)
19.30 WIB: Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik [2] (Match 4)
Court 2
00.30 WIB: Chico Aura Dwi Wardoyo vs Liew Daren (Match 11 Atau Court And Time TBA)
Court 3
23.05 WIB: Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela vs Mark Lamsfuss/Isabel Lohau [8] (Match 9)
23.55 WIB: Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche. Y. R vs Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan [3] (Match 10 Atau Court And Time TBA)
01.35 WIB: Jonatan Christie [2] Weng Hong Yang (Match 12 Atau Court And Time TBA)
Court 4
19.45 WIB: Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja (Match 4)
20.35 WIB: Siti Fadia Silva Ramadhanti/Apriyani Rahayu [8] Samia Lima/Jaqueline Lima (Match 6)
Rekap Wakil Indonesia di All England 2023, Selasa (14/3/2023):
MD: Bagas Maulana/Shohibul Fikri vs Kim Gi Jung/Kim Sa Rang (Korea Selatan), 21-15, 13-21 dan 21-16
MS: Anthony Sinisuka Ginting vs Kantaphon Wangcharoen (Thailand), 21-17 dan 21-19
WS: Gregoria Mariska Tunjung vs Line Hojmark (Denmark), 15-21 21-12, dan 22-20
XD: Tan Kian Meng/Lai Pei Jing (6/Malaysia) vs Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas, 21-19 dan 21-18
MS: NG Tze Yong (Malaysia) vs Shesar Hiren Rhustavito, 21-9 dan 21-12
XD: Rehan Naufal/Lisa Ayu vs Jones Jansen/Linda Efler, 21-19 dan 21-16
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
- Gibran Sayangkan Penolakan Tim Israel Ikuti Piala Dunia U-20, Kota Solo Rugi
- Penembakan Massal di Amerika Pecah Lagi, 3 Siswa dan 3 Orang Dewasa Meninggal
- Tempati Gedung Baru, Be Hati Solo Tetap Pilih Konsep Klinik dan Konsultasi
- Perppu Disahkan Jadi UU Cipta Kerja, KSPN Boyolali: Masih Tak Memihak Pekerja
Berita Pilihan
Advertisement

Aturan THR 2023 Diumumkan Hari Ini, Batas Pencairan H-7 Lebaran
Advertisement

Deretan Negara di Eropa yang Bisa Dikunjungi Bagi Pelancong Berduit Cekak
Advertisement
Berita Populer
- Tak Hanya Braholo, Ada 8 Luweng di Tepus Jadi Tempat Kegiatan Mapala
- Jogja Trending Topic Gegara Klitih, Ini Respons Penjabat Wali Kota
- Bantul Ingin Gaet 200.000 Wisatawan Selama Libur Lebaran
- Jalan Wisata Gua Pindul Gunungkidul Rusak Parah
- Pakai Jaket Ojol, Komplotan Maling Curi Brankas Rumah yang Ditinggal Salat Isya di Sleman
Advertisement