Final Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023 Digelar Sore Ini, Berikut Link Live Streaming
Advertisement
JOGJA—Final Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023 diikuti oleh satu-satunya pasangan ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia.
Pertandingan final Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023 digelar di Royal Arena, Kopenhagen, Denmark, Minggu (27/8/2023) pukul 17.00 WIB sore ini.
Advertisement
Apriyani/Fadia lolos ke final seusai menjegal unggulan ketiga asal Korea Selatan, Kim So-yeong/Kong Hee-yong, dua gim langsung 21-9 dan 22-20, Sabtu (26/8/2023). Sementara di babak final, Apriyani/Fadia akan melawan unggulan pertama asal China, Chen Qing Chen/Jia Yi Fan.
BACA JUGA: Kejuaraan BWF 2023: Kalahkan Wakil Ukraina, Putri Kusuma Wardani Lolos Fase Awal
Pasangan Apriyani/Fadia memiliki rekor yang kurang bagus saat menghadapi pasangan China tersebut. Apriyani/Fadia hanya mampu menang dari total lima kali mereka bertemu.
Untuk bisa menyaksikan pertandingan seru babak final Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023, terutama memberikan dukungan bagi Apriyani/Fadia, silakan klik tautan ini atau ke sini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Otak Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang Bakal Diringkus Polri
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal SIM Keliling Ditlantas Polda DIY Hari Jumat 22 November 2024: Di Kantor Kelurahan Godean
- Jadwal Terbaru Kereta Bandara YIA dari Stasiun Tugu Jumat 22 November 2024, Harga Tiket Rp20 Ribu
- Jadwal dan Tarif Tiket Bus Damri Titik Nol Malioboro Jogja ke Pantai Baron Gunungkidul Jumat 22 November 2024
- Jadwal dan Lokasi Bus SIM Keliling Kota Jogja Jumat 22 November 2024
- Prakiraan Cuaca BMKG Jumat 22 November 2024: DIY Hujan Ringan Siang hingga Malam
Advertisement
Advertisement