Advertisement
Menang 1-3 atas Kepri Jaya, Persiba Bantul Gagal Melaju ke 8 Besar Liga 3 Nasional
Logo Persiba Bantul - twitter/@Persiba
Advertisement
Harianjogja.com, BOJONEGORO—Persiba Bantul harus mengubur mimpinya lolos ke babak 8 besar Liga 3 Nasional 2023/2024.
Pasalnya, meski menang 1-3 dari 757 Kepri Jaya FC, pada Sabtu (25/5/2024), di Stadion Letjen H. Soedirman, Bojonegoro, namun Laskar Sultan Agung-julukan Persiba Bantul gagal melaju.
Advertisement
Sebab, pada pertandingan lainnya di Grup D babak 16 besar, Persikota Tangerang menahan imbang Adhyaksa Farmel FC dengan skor 0-0.
Atas hasil tersebut, Persikota Tangerang dan Adhyaksa Farmel FC lolos ke babak 8 besar. Persikota lolos ke babak 8 besar dengan status juara grup setelah mengumpulkan 7 poin, sedangkan Adhyaksa Farmel FC menjadi runner-up dengan 5 poin.
Sementara Persiba Bantul menempati peringkat ketiga dengan 4 poin, disusul 757 Kepri Jaya FC dengan 0 poin di peringkat keempat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Kesembuhan TBC di Kota Jogja Rendah, Belum Capai Target Nasional
- Taman Edukasi Bencana Segera Dibangun di Potrobayan, Pundong
- Lele Gacor Dorong Produktivitas dan Dukung Program MBG DIY
- Anak 8 Tahun di Bantul Dipukul Kekasih Ayah, Polisi Tangkap Pelaku
- Wabup Gunungkidul Joko Purwanto Resmi Masuk Gerindra
Advertisement
Advertisement





