Advertisement
Eliano Reijnders Absen Bela Indonesia vs China dan Jepang

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Eliano Reijnders batal bergabung dengan Timnas Indonesia dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026, melawan China dan Jepang. Alasannya, Eliano Reijnders akan mendampingi istri yang akan melahirkan.
Hal ini diungkapkan oleh PSSI lewat laman Kita Garuda, Kamis (29/5). Padahal, sejatinya, Eliano Reijnders masuk daftar panggil Patrick Kluivert.
Advertisement
BACA JUGA: Eliano Reijnders Dua Kali Dicoret STY
PSSI menyatakan Patrick Kluivert telah berkomunikasi langsung dengan Eliano. Selain itu, Kluivert memahami situasi yang dialami Eliano sehingga mengizinkannya absen.
"Kami sepenuhnya mendukung Eliano [Reijnders] untuk mendampingi keluarganya dalam momen penting dan penuh kebahagiaan ini. Keluarga adalah prioritas utama." kata Kluivert.
"Tim pelatih melakukan penyesuaian skuat, dan kami tetap optimis dengan kekuatan tim yang akan mewakili Indonesia dalam pertandingan mendatang," kata Kluivert.
Eliano mengaku mengucapkan terima kasih. "Terima kasih atas pengertian dan dukungan dari seluruh pendukung sepak bola Tanah Air. Saya juga harap Timnas dapat memberikan hasil terbaik," kata pemain 24 tahun ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Kalahkan Malaysia, Timnas U-23 Filipina Termotivsi Melawan Indonesia di ASEAN U-23 Championship 2025

Piala AFF U-23 2025: Jens Raven Cetak 5 Gol, Skor Sementara Timnas Indonesia Unggul 7-0 Atas Brunei Darussalam
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Klarifikasi GoTo Terkait Mantan Petingginya Terseret Dugaan Korupsi Chromebook
Advertisement

Berwisata di Tengah Bediding Saat Udara Dingin, Ini Tips Agar Tetap Sehat
Advertisement
Berita Populer
- Mutasi Pejabat Utama Polda DIY: dari Dirreskrimsus, Irwasda dan Kapolresta Jogja
- Siap-Siap! PLN Lakukan Pemadaman Listrik di Bantul dan Wates Kulonprogo Hari Ini (15/7/2025)
- Pagi Ini (15/7/2025) Cuaca di Jogja dan Sekitarnya Cerah Berawan
- Jadwal, Tarif, dan Titik Penjemputan Shuttle Jogja ke Parangtritis Bantul PP
- Disdikpora Jogja Ingatkan Soal Saksi Sekolah yang Jual Seragam ke Siswa
Advertisement
Advertisement