Advertisement
Daftar 16 Negara yang Lolos Piala Asia U-23 2026, Tak Ada Indonesia
Hasil pertandingan Kualifikasi Piala Asia U-23 antara Korea Selatan vs Indonesia berakhir dengan skor 1-0 di Stadion Gelora Delta, Selasa (9/9 - 2025). / Antara.
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Sebanyak 16 negara telah lolos ke Piala Asia U-23 2026 di Arab Saudi. Dari 16 negara tersebut, kecuali Arab Saudi yang menjadi tuan rumah Piala Asia U-23 2026, 15 negara lainnya telah lolos dari babak kualifikasi mulai 3 hingga 9 September 2025.
BACA JUGA: Garuda Muda Gagal ke Piala Asia U-23
Advertisement
Negara yang memastikan diri dengan status juara dari Grup A hingga K yakni Yordania, Jepang, Vietnam, Australia, Kirgiztan, Thailand, Irak, Qatar, Iran, Korea Selatan, dan Suriah. Sedangkan empat tim yang menjadi runner-up terbaik yaitu China, Uzbekistan, Lebanon, dan Uni Emirat Arab. Sementara Kirgiztan dan Lebanon akan menjadi debutan pada Piala Asia U-23 2026.
Daftar 16 negara yang lolos Piala Asia U-23 2026:
Arab Saudi (Tuan rumah)
Jordania
Jepang
Vietnam
Australia
Korea Selatan
Kirgizstan
Thailand
Irak
Qatar
Iran
Suriah
China
Uzbekistan
Lebanon
Uni Emirat Arab
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Waspada, BMKG Peringatkan Cuaca Ekstrem di Sepanjang November
Advertisement
5 Air Terjun Terindah dari Jawa hingga Sumatra, Pesonanya Bikin Takjub
Advertisement
Berita Populer
Advertisement
Advertisement



