Advertisement
Dibekuk Madura United 4-3, Pelatih Persis Solo Akui Lakukan Kesalahan
Madura United vs Persis Solo - Instagram: @Persisofficial
Advertisement
Harianjogja.com, PAMEKASAN—Pelatih Persis Solo Leonardo Medina mengakui dirinya melakukan kesalahan saat timnya ditumbangkan tuan rumah Madura United dengan skor 3-4 pada pekan ke-4 Liga 1 2023/2024, di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Minggu (23/7) malam.
BACA JUGA: Akhirnya Persis Solo Raih Kemenangan Pertama
Advertisement
“Pertama saya minta maaf dengan pemain-pemain saya. Mereka sudah ikuti instruksi saya dan akhirnya kita dapat hasil kekalahan malam ini,” kata Leonardo Medina usai pertandingan.
“Dan, selamat untuk Madura United. Mereka main bagus,” imbuh Leonardo.
Leonardo juga mengakui jika timnya telat panas. Sebab, Persis mampu mencetak tiga gol hanya dalam tiga menit saja. Namun memang sayangnya tiga gol tersebut dicetak saat sudah ketinggalan 0-4 dari Madura United. Adapun tiga gol Persis diciptakan oleh David “Roni” Gonzalez menit ke-90, dan dua gol dari Fernando Rodriguez di masa injury time babak kedua.
Akibat kekalahan tersebut, Persis Solo kini berada di peringkat ke-14 dengan 4 poin dari 4 pertandingan yang telah dijalani.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Jaksa Tuduh Nadiem Tahu Chromebook Bermasalah Saat Pengadaan TIK
Advertisement
Korea Selatan Perpanjang Bebas Biaya Visa hingga Juni 2026
Advertisement
Berita Populer
- Hujan Deras Picu Retakan Tanah, SDN Kokap di Kulonprogo Rawan Longsor
- Rotasi Awal 2026, OPD Kulonprogo Kini Diisi Pejabat Definitif
- Puluhan Petugas TPR Pantai di Gunungkidul Diganti, Begini Alasannya
- Inspektorat Bantul Serahkan Temuan APBKal Wonokromo ke Kejari
- Pemkab Kulonprogo Lantik 25 Kepsek Baru
Advertisement
Advertisement



