Advertisement
SEA Games 2023: Sayu Bella Sumbang Emas Keempat

Advertisement
Harianjogja.com, SIEM REAP—Kontingen Indonesia terus menambah medali emas di SEA Games 2023 Kamboja. Adalah Sayu Bella Sukma Dewi yang kini sukses menempati podium tertinggi dan menyumbang medali emas keempat bagi Indonesia.
Advertisement
BACA JUGA: Kamboja Gratiskan Semua Pertandingan di SEA Games 2023
Sayu meraih emas setelah keluar sebagai yang tercepat pada nomor mountain bike cross-country olympic putri. Atlet 20 tahun itu mengalahkan 18 pesepeda lainnya dalam pertandingan tersebut. Sayu Bella mampu mendominasi sejak awal dimulainya balapan. Dia unggul cukup jauh dari wakil Malaysia yang finis di peringkat kedua.
Medali dari Sayu itu menjadi medali ke-11 bagi tim Indonesia dalam ajang SEA Games 2023. Sejauh ini, Indonesia sudah mengumpulkan empat medali emas, satu perak, dan enam perunggu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Danantara Bidik Industri Media dan Hiburan untuk Tambah Penerimaan Negara
Advertisement

Kampung Wisata Bisa Jadi Referensi Kunjungan Saat Liburan Sekolah
Advertisement
Berita Populer
- Gunungkidul Raup Rp214 Juta dalam 2 Hari Kunjungan Wisatawan, Destinasi Pantai Tetap Jadi Favorit
- Catat! Ini Jalur Trans Jogja, Melewati Tempat Wisata, Rumah Sakit dan Kampus
- Di Kulonprogo, Ditemukan Banyak Calon Penerima BSU Rekeningnya Tidak Aktif
- Top Ten News Harianjogja.com Senin 30 Juni 2025: Kunjungan Wisatawan, Impor Sapi hingga Muhammadiyah Bencana Buka Bank Syariah
- Liburan Sekolah, Okupansi Hotel di Bantul Tembus 80 Persen
Advertisement
Advertisement