Advertisement
Australian Open 2022 : Langkah Akbar/Gischa Langsung Terhenti

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA -- Wakil Indonesia di sektor ganda campuran, Akbar Bintang Cahyono/Marsheilla Gischa Islami, harus terhenti di babak pertama Australian Open 2022, setelah dikalahkan oleh pasangan Taipei, Lee Yang/Lin Wang Ching, Selasa (15/11/2022) siang.
BACA JUGA : 4 Pasangan Ganda Campuran Indonesia Bertarung Siang Ini
Advertisement
Akbar/Gischa ditekuk Lee Yang/Lin Wang Ching di Sydney Olympic Park, Austalia, dengan skor 10-21 dan 20-22.
Selain Akbar/Gischa, ada tiga pasangan ganda campuran wakil Indonesia yang bertarung pada siang ini. Ketiga pasangan tersebut adalah Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow, Adnan Maulana/Nita Violina Marwah, Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja.
Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow akan melawan Yuki Kaneko/Misaki Matsutomo (Jepang), Adnan Maulana/Nita Violina Marwah melawan Pit Seng Low/Yuran Zheng (Australia), dan Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja melawan Nipitphon Phuangphuapet/Poon Lok Yan (Thailand/Australia)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Jenazah Diplomat Muda Asal Jogja Telah Diautopsi, Polisi Periksa Sejumlah Saksi
Advertisement

Nikmati Kuliner Kaki Lima, Wapres Gibran Borong Seratus Porsi Wedang Ronde dan Bakso di Alun-alun Selatan Jogja
Advertisement
Berita Populer
- Rencana Pengoperasian Trans Jogja ke Gunungkidul, Ini Hasil Kajian Tarifnya
- Debt Collector Ditabrak hingga Patah Tulang dan Viral Narasi Tabrak Lari di Gamping, Begini Kronologinya
- DPRD DIY Bahas Sejumlah Raperda Strategis
- Viral Penumpang KA Sancaka Dilempar Batu di Jalur Daop 6 Jogja, Pelaku Belum Tertangkap
- Gegara Ikuti Google Map, Xenia Nyungsep ke Jurang Perbukitan Menoreh Kulonprogo
Advertisement
Advertisement