Advertisement
Timnas U-20 Indonesia Hadapi Irak di Laga Perdana Piala Asia U-20 2023
Timnas U-20 Indonesia vs Timnas U-20 Vietnam - Instagram :@PSSI
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Timnas U-20 Indonesia bersiap menghadapi Piala Asia U-20 2023, di Uzbekistan pada 1-18 Maret 2023.
BACA JUGA: Daftar Tim yang Lolos Piala Asia U20 2023
Advertisement
Indonesia yang tergabung di Grup A Piala Asia U-20 2023 bersama Uzbekistan, Irak dan Suriah menargetkan lolos babak penyisihan grup dan menjadi juara turnamen tersebut.
Sejauh ini persiapan pun telah dilakukan oleh timnas U-20 Indoensia dengan menggelar pemusatan latihan di bawah kepemimpinan pelatih Shin Tae-yong, 1 Februari hingga 28 Februari 2023.
Berikut jadwal timnas U-20 Indonesia di Grup A Piala Asia U-20 2023:
Rabu, 1 Maret 2023
Indonesia U-20 vs Irak U-20 di Stadion Lokomotiv, pukul 19.00 WIB
Sabtu, 4 Maret 2023
Indonesia U-20 vs Suriah di Stadion Lokomotiv, pukul 19.00 WIB
Selasa, 7 Maret 2023
Indonesia U-20 vs Uzbekistan di Stadion Istiqlol, pukul 21.00 WIB.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Museum Iptek Hainan Dibuka, Tawarkan Wisata Sains Imersif
Advertisement
Berita Populer
- Talud Ambrol dan Balai RW 57 Ambruk akibat Hujan Lebat di Jogja
- Harga Ikan Laut di Pantai Depok Bantul Stabil Tinggi
- Hujan Guyur Sleman, Pohon Tumbang Timpa Rumah dan Mobil
- Jadwal KA Bandara YIA-Tugu Beroperasi Normal Minggu 18 Januari 2026
- SIM Keliling Jogja Januari 2026, Ada Layanan Malam di Alun-Alun Kidul
Advertisement
Advertisement




